LUVINA ALMAIRA ARINDY 22 8B\


RANGKUMAN JARINGAN KOMPUTER

Apa itu jaringan komputer? jaringan komputer adalah sekumpulan komputer individu yang dihubungkan memakai protokol TCP/IP. TCP/IP adalah singkatan dari Transmission Control Protocol/Internet Protocol. lalu manfaat dari jaringan komputer adalah sebagai berikut: 


      - membantu mempertahankan informasi agar tetap terupdate 

      - membantu proses membagi data

      - dapat membantu kelompok kerja berkomunikasi antar satu sama lain dengan efisien               dan efektif.


Jenis-jenis dari jaringan komputer adalah:

1. Jaringan Komputer Lokal (LAN)

Adalah jaringan pribadi dalam sebuah gedung dan luasnya kurang lebih 10 km. Jumlah komputer yang bisa terhubung dengan jaringan LAN hanya beberapa saja. LAN dibedakan menjadi tiga jenis berdasarkan karakteristiknya yaitu ukuran, teknologi transmisi dan topologinya


2. Jaringan Komputer Metropolitian (MAN)

Adalah jaringan yang lebih luas dari LAN. biasanya terdiri dari dua atau lebih jaringan LAN. jadi MAN itu seperti jaringan LAN yang digabung menjadi satu. ada 2 koneksi yang biasa digunakan MAN yaitu koneksi wireless dan menggunakan kabel


3. Jaringan Komputer Skala Luas (WAN)

Adalah jaringan yang sangat luas dan bisa sampai ke luar angkasa.


4. Jaringan Internet

Adalah sekumpulan jaringan yang terhubung. dibutuhkan peralatan jaringan seperti repeater, bridge, router dan lain sebagainya untuk membangun internet


PERANGKAT KERAS JARINGAN BERDASARKAN JENIS HUBUNGANNYA.

1. Hubungan dial up

adalah hubungan yang memanfaatkan jalur telepon yang terdapat di kantor atau rumah

2. Hubungan Leased Line

adalah jalur telepon yang digantikan fungsinya menjadi jalur internet

3. Hubungan Wireless

mirrip dengan hubungan Leased Line tetapi bedanya wireless menggunakan gelombang radio

4. hubungan VSAT

Very Small Aperture Terminal (VSAT) dapat memunkingkan terjadinya komunikasi data melalui satelit.


Comments

Popular posts from this blog

Luvina Almaira Arindy 8B 22